Tagged: Famosa Studio Robotik Kit
Setelah pada posting sebelumnya kita mempelajari cara interfacing Wireless PlayStation 2 Controller dengan Arduino Uno, maka pada posting kali ini kita mencoba menerapkannya pada aplikasi Robotik. Aplikasi Robotik paling pas untuk mencoba tentu saja...
Ok, setelah sibuk dengan serunya merakit Famosa Studio Robotik Kit (FSRB), posting kali ini akan memperlihatkan program yang dipergunakan pada kit robotik tersebut. Oh ya, detil cara merakit FSRB bisa dilihat di sini: Part...
Setelah pada bagian kedua kita telah memasang Arduino Uno/Leonardo, kabel-kabel power, motor shield, micro servo dan dudukan Sensor Jarak dari Famosa Studio Robotik Kit (FSRB), bagian ketiga atau bagian terakhir ini akan melanjutkan proses merakit sampai FSRB bisa...
Setelah pada bagian pertama kita berhasil merakit badan robotik dari Famosa Studio Robotik Kit, kita akan lanjutkan lagi proses merakitnya di bagian kedua ini. 4. Memasang Arduino Uno/Leonardo Kita akan memasang board Arduino Uno/Arduino...
Posting kali ini kita akan menampilkan cara merakit produk baru dari Toko Online Famosa Studio, yaitu Famosa Studio Robotik Kit yang bisa didapatkan di sini. Sebelumnya akan dijelaskan dahulu apa itu Famosa Studio Robotik...